Senin, 08 Desember 2014

Sejukkan Jiwaku

Gelap,
Hatiku gelap
Setiap sudut ruang hatiku hitam pekat.
Tanpa pijar cinta yang menerangi taman hidupku
Aku bagai berada di padang pasir yan
g kehausan
kini aku lelah dan hampir rapuh

Bila kau jauh.

Tahukah kamu
Memandang wajahmu
Bagaiku
ada dalam lingkaran mata air,
Dahagaku hilang
Jiwaku sejuk

Batinku segar


By: Atrof Ardians


Share on :


Related post:


0 komentar:

Posting Komentar

Ingin berkomentar tapi gak punya blog? pilih "Anonymous" di 'kolom Beri Komentar Sebagai'. Komentar anda akan segera muncul.